UPT Teknologi Informasi Unitomo Selenggarakan Pelatihan Pembuatan VA Manual dari Bank BRI
Unitomo melalui UPT Teknologi Informasi (TI) menggelar pertemuan yang berlangsung pada Selasa, 4 Februari 2025, pukul 10.00 WIB di Ruang Proklamasi. Acara tersebut bertujuan untuk memberikan pelatihan mengenai pembuatan Virtual Account (VA) manual yang disampaikan oleh tim dari Bank BRI.